PENINGKATAN LITERASI KEUANGAN MELALUI PERENCANAAN KEUANGAN KELUARGA

  • zul azmi universitas muhammadiyah riau
  • Della Hilia Anriva Universitas Muhammadiyah Riau
  • Siti Rodiah Universitas Muhammadiyah Riau
  • Wira Ramashar Universitas Muhammadiyah Riau
  • Muhammad Ahyaruddin Universitas Muhammadiyah Riau
  • Agustiawan Agustiawan Universitas Muhammadiyah Riau
  • Evi Marlina Universitas Muhammadiyah Riau
  • Isran Bidin Universitas Muhammadiyah Riau
  • Adriyanti Agustina Putri Universitas Muhammadiyah Riau
  • Nadia Fathurrahmi Lawita Universitas Muhammadiyah Riau
Keywords: literasi keuangan, Keuangan keuarga

Abstract

Abstrak

Pelatihan dan penyuluhan ini juga dimaksudkan untuk memberikan edukasi praktis mengenai perencanaan keuangan, mendorong pergeseran tendensi prilaku konsumtif menjadi investatif dan meningkatkan literasi keuangan. Berdasarkan survei mengenai pengelolaan perencanaan keuangan, diperoleh informasi bahwa tingkat literasi keuangan pada masyarakat sekolah SMK masih memerlukan sosialisasi menggunakan perencanaan keuangan pada kehidupan keluarga. Sedangkan jika ditinjau dari rata-rata penghasilan total yang diperoleh telah memadai pada level upah minimum regional dan bahkan diatasnya. Kegiatan ini dilakukan di lingkungan sekolah SMK pada Kecamatan Dayun Kabupaten Siak. Pendekatan pelatihan dan penyuluhan langsung digunakan untuk berinteraksi langsung pada peserta, media diskusi dan tanya jawab dilakukan untuk meningkatkan literasi. Hasilnya menunjukkan adanya antusiasme dalam pelatihan dengan menyediakan contoh-contoh praktis dan diskusi pada sesi pelatihan dan penyuluhan tersebut. Partisipan dengan semangat mengajukan pertanyaan tentang  pengetahuan  praktis tersebut dan mengharapkan akan ada kelanjutan capacity building. Partisipan menunjukkan perubahan peningkatan pemahaman tentang skala prioritas prilaku konsumsi dengan mendahulukan yang dibutuhkan daripada yang diinginkan.

 Kata kunci: literasi keuangan, Keuangan keuarga

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Baker, H.K., & Ricciardi, V., (2015). Understanding behavioral aspects of financial planning and investing, Journal of financial Planning.
Haris, V. (2014). Tips for service healty financial management skills, Fairfax. National Resources center for healty marriage and families, Available at: http://tinurl.com/tips-for-providers-fm-p
Hilgert, M.A., Hogart, J.M., & Berly, S.G., (2003). Household financial management: the connection between knowledge and behavior, Federal reserve Bulletin, 89, 309-322.
Johnson, E., & Sheraden, M., (2007). From financial literacy to financial capability among youth, Journal of sociology and social welfare, 34 (3), 119-146
McCormick, M.H., (2009). The effectiveness of youth financial education: a review of the literature, Journal of financial counceling and planning, Vol. 20 issue 1.
Mendel, K., & Klein, L.S. (2009). The impact of financial literacy education on subsequent financial behavior, Journal of financial counceling and planning, Vol. 20 issue 1
Nainggolan, Pahala. (2012). “Manajemen Keuangan Lembaga Nirlaba”. Yayasan Bina Integrasi Edukasi (YBIE).
Perry, V.G. (2008). Is ignorance bliss? Consumer accuracy in judgement about credit rating, The Journal of consumer affair, 42 (2), 189-202.
Otoritas Jasa Keuangan, (2016). Perencanaan Keuangan, Seri Literasi Keuangan Perguruan Tinggi, Penerbit Otoritas Jasa Keuangan, Jakarta
Saerang, I.S., & Maramis, J.B. (2017). Eksplorasi respon perencanaan dan pengelolaan keuangan keluarga, Jurnal manajemen bisnis dan inovasi, Vol. 4 No.2 hal. 110-115.
Published
2018-06-07
How to Cite
azmi, zul, Anriva, D. H., Rodiah, S., Ramashar, W., Ahyaruddin, M., Agustiawan, A., Marlina, E., Bidin, I., Putri, A. A., & Lawita, N. F. (2018). PENINGKATAN LITERASI KEUANGAN MELALUI PERENCANAAN KEUANGAN KELUARGA. Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI, 2(1), 66-73. https://doi.org/10.37859/jpumri.v2i1.599
Abstract views: 1611 , PDF downloads: 2056