PEMBERDAYAAN USAHA MASYARAKAT MELALUI BRANDING PRODUK

  • Hendri Ali Ardi Universitas Muhammadiyah Riau
  • Siti Samsiah Universitas Muhammadiyah Riau
  • Wahyi Busyro Universitas Muhammadiyah Riau
  • Siti Hanifa Sandri Universitas Muhammadiyah Riau
  • Misral Misral Universitas Muhammadiyah Riau
  • Sri Rahmayanti Universitas Muhammadiyah Riau
Keywords: produk, branding, brainstorming

Abstract

Rendahnya kemampuan bersaing produk-produk UMKM kota Pekanbaru menjadi anomaly ditengah tingginya angka pertumbuhan usaha tersebut. Hal tersebut dimungkinkan karena ketidakmampuan UMKM dalam menciptakan jati diri untuk produk-produk mereka sehingga mudah teridentifikasi dan terdiferensiasi. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan tersebut diatas melalui perancangan produk, merek dan branding yang memiliki keunggulan kompetitif, selain memberikan pengetahuan dan wawasan akan arti penting branding produk.pengabdian dilakukan dengan pendekatan brainstorming dan SWOT sebagai teknik analisis,kegiatan pengabdian ini menghasilkan produk berupa sabun cuci dan mandi cair dengan thematic buah-buahan dan memakai merek SEEPRazes.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Hendri Ali Ardi, Universitas Muhammadiyah Riau

Keuangan & Perbankan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Siti Samsiah, Universitas Muhammadiyah Riau

Keuangan & Perbankan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Wahyi Busyro, Universitas Muhammadiyah Riau

Keuangan & Perbankan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Siti Hanifa Sandri, Universitas Muhammadiyah Riau

Keuangan & Perbankan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Misral Misral, Universitas Muhammadiyah Riau

Keuangan & Perbankan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Sri Rahmayanti, Universitas Muhammadiyah Riau

Keuangan & Perbankan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis

References

[1] Abdullah, Thamrin dan Francis Tantri, 2016, Manajemen Pemasaran, PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.
[2] Anarnkaporn, Angkana. 2007. Branding as a Competitive Advantage for SMEs. RU International Journal.Vol. 1 No. 1. Pp. 25-36.
[3] Assauri, Sofjan 2015, Manajemen Pemasan, PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.
[4] Buchari Alma. 2011. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran jasa, Penerbit Alfabeta, Bandung.
[5] Idris, Kamil. 2008, Membuat Sebuah Merek, Pengantar Merek Untuk Usaha Kecil Menengah, Diterbitkan dan diterjemahkan oleh Kamar Dagang dan Industri
Indonesia, Jakarta.
[6] Muslim, Aziz. 2007, Pendekatan Partisipatif Dalam Pemberdayaan Masyarakat, Jurnal Aplikasi Ilmu-ilmu Agama, Vol. VIII, No 2 Desember 2007:89-103
Published
2017-12-25
How to Cite
Ardi, H. A., Samsiah, S., Busyro, W., Sandri, S. H., Misral, M., & Rahmayanti, S. (2017). PEMBERDAYAAN USAHA MASYARAKAT MELALUI BRANDING PRODUK. Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI, 1(2), 54-59. https://doi.org/10.37859/jpumri.v1i2.236
Abstract views: 443 , PDF downloads: 1102