Implementasi Algoritma Random Forest Untuk Klasifikasi Pencemaran Udara di Wilayah Jakarta Berdasarkan Jakarta Open Data

  • Rahmad Firdaus Universitas Muhammadiyah Riau
  • Husnul Habibie Universitas Muhammadiyah Riau
  • Yoze Rizki Universitas Muhammadiyah Riau
Keywords: pencemaran udara, jakarta, random forest, klasifikasi, pembelajaran mesin

Abstract

Pencemaran udara merupakan masalah dunia yang cukup memprihatinkan di beberapa negara, dan termasuk salah satunya di Jakarta. DKI Jakarta merupakan salah satu kota dengan peringkat tertinggi dalam kualitas udara yang terburuk di dunia. Algoritma Random Forest adalah pengembangan dari metode Classification and Regression Tree (CART) yang dapat meningkatkan hasil akurasi dalam membangkitkan atribut untuk setiap node yang dilakukan secara acak. Pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Performa Algoritma Random Forest terhadap klasifikasi dalam data pencemaran udara wilayah Jakarta tahun 2016- 2021 dan untuk mendapatkan hasil klasifikasi dari Algorima Random Forest dalam klasifikasi pencemaran udara wilayah Jakarta tahun 2016-2021. Sehingga penelitian ini semoga dapat menjadi rujukan atau acuan bagi peneliti tentang algoritma Random Forest, dalam klasifikasi data Pencemaran Udara. Hasil performa model dari algoritma Random Forest, pada data train mendapatkan nilai precision, recall, dan F1-score yang sempurna yaitu 100% disemua kelas dan AUC juga sebesar 100%, lalu pada data test pada nilai precision untuk setiap kelas juga sangat tinggi yaitu 99%, dan AUC sebesar 99,96%. Hasil klasifikasi dari algoritma Random Forest mendapatkan akurasi pada data train sebesar 100% dan untuk data test mendapatkan akurasi pada data train sebesar 99,95%.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A. H. R. Inaku and C. Novianus, “Pengaruh Pencemaran Udara PM 2,5 dan PM 10 Terhadap Keluhan Pernapasan Anak di Ruang Terbuka Anak di DKI Jakarta,” ARKESMAS (Arsip Kesehat. Masyarakat), vol. 5, no. 2, pp. 9–16, 2020, doi: 10.22236/arkesmas.v5i2.4990.

P. P. R. Indonesia, “Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 1999 Tentang Pengendalian Pencemaran Udara.” https://ppkl.menlhk.go.id/%0A.

I. N. I. Adinda Amalia, Ati Zaidiah, “PREDIKSI KUALITAS UDARA MENGGUNAKAN ALGORITMA K- NEAREST NEIGHBOR,” J. Ilm. Penelit. dan Pembelajaran Inform., vol. 7, no. 2, pp. 496–507, 2022, doi: 10.33387/jiko.v4i2.2871.

S. S. A. Umri et al., “Analysis and Comparison of Classification Algorithm in Air,” JIKO (Jurnal Inform. dan Komputer), vol. 4, no. 2, pp. 98–104, 2021, doi: 10.33387/jiko.

H. Sunaryanto, M. A. Hasan, and G. Guntoro, “Classification Analysis of Unilak Informatics Engineering Students Using Support Vector Machine (SVM), Iterative Dichotomiser 3 (ID3), Random Forest and K-Nearest Neighbors (KNN),” IT J. Res. Dev., vol. 7, no. 1, pp. 36–42, 2022, doi: 10.25299/itjrd.2022.8912.

L. Ratnawati and D. R. Sulistyaningrum, “Penerapan Random Forest untuk Mengukur Tingkat Keparahan Penyakit pada Daun Apel,” J. Sains dan Seni ITS, vol. 8, no. 2, 2020, doi: 10.12962/j23373520.v8i2.48517.

Suci Amaliah, M. Nusrang, and A. Aswi, “Penerapan Metode Random Forest Untuk Klasifikasi Varian Minuman Kopi di Kedai Kopi Konijiwa Bantaeng,” VARIANSI J. Stat. Its Appl. Teach. Res., vol. 4, no. 3, pp. 121–127, 2022, doi: 10.35580/variansiunm31.

R. Supriyadi, W. Gata, N. Maulidah, and A. Fauzi, “Penerapan Algoritma Random Forest Untuk Menentukan Kualitas Anggur Merah,” E-Bisnis J. Ilm. Ekon. dan Bisnis, vol. 13, no. 2, pp. 67–75, 2020, doi: 10.51903/e-bisnis.v13i2.247.

Published
2024-08-30
Abstract views: 697 , PDF downloads: 628