SISTEM PENJADWALAN BUS DI TERMINAL JATIJAJAR DEPOK MENGGUNAKAN ALGORITMA ROUND ROBIN

Artikel Ilmiah

  • Sri Mardiyati Universitas Indraprasta PGRI
  • Wahyu Nur Cholifah Universitas Indraprasta PGRI
Keywords: Sistem informasi transportasi, Round Robin, Penjadwalan.

Abstract

Terminal Bus Jatijajar Depok yang merupakan bagian dari  kelancaran lalu lintas dan  sumber informasi, memerlukan sistem komputerisasi untuk mengolah data dan  melakukan operasional bisnis di pusat pelayananterminal tersebut Hal ini dikarenakan terminal Jatizazar Depok belum menggunakan sistem yang terkomputerisasi. Artinya masih menggunakan cara manual dan menggunakan buku besar untuk melakukan aktivitas kerja. Sistem informasi perencanaan pemjadwalan bus ini dirancang menggunakan metode round robin. Penjadwalan bus dapat dengan mudah dikelola menggunakan algoritma round robin, Round-robin menggunakan beberapa indikator durasi yang beroperasi dalam batas waktu tertentu untuk membantu membatasi bus yang diberi prioritas waktu yang sama. Tujuan dari perancangan sistem informasi jadwal bus ini adalah untuk mengurangi kemacetan bus yang tidak beroperasi dengan memastikan bahwa semua bus beroperasi dengan lancar sesuai dengan jadwal yang diberikan.

Kata kunci: Sistem informasi transportasi, Round Robin, Penjadwalan.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] A. Suharsimi, “metodelogi Penelitian,” Yogyakarta Bina Aksara, 2006.
[2] S. Hadi, “Metodologi research,” 1967.
[3] M. P. P. Sugiyono and P. Kuantitatif, “Kualitatif, dan R&D, Bandung: Alfabeta,” Cet. Vii, 2009.
[4] K. R. Baker and D. Trietsch, Principles of sequencing and scheduling. John Wiley & Sons, 2013.
[5] M. Pinedo, Scheduling, vol. 29. Springer, 2012.
[6] E. Y. Anggraeni, Pengantar sistem informasi. Penerbit Andi, 2017.
[7] J. Hutahaean, “Konsep Sistem Informasi, Yogyakarta: CV,” Budi Utama, 2014.
[8] M. Santika and S. Hansun, “Implementasi Algoritma Shortest Job First dan Round Robin pada Sistem Penjadwalan Pengiriman Barang,” Ultim. J. Tek. Inform., vol. 6, no. 2, pp. 94–99, 2014.
[9] T. Sutabri, Konsep sistem informasi. Penerbit Andi, 2012.
[10] M. Brady and J. Loonam, “Exploring the use of entity‐relationship diagramming as a technique to support grounded theory inquiry,” Qual. Res. Organ. Manag. An Int. J., 2010.
Published
2022-05-01
Abstract views: 415 , PDF downloads: 567